Soal Bab : Mendeskripsikan konsep manajemen
Soal Uraian Bab Manajemen
1. Apakah yang dimaksud dengan manajemen?
2. Sebutkan empat fungsi manajemen secara umum!
3. Jelaskan ang dimaksud dengan planning dalam manajemen!
4. Apakah yang dimaksud dengan organizing dalam fungsi manajemen?
5. Terangkan kegiatan directing manajemen!
6. Apakah yang dimaksud dengan mnajemen produksi?
7. Jelaskan mengenai perencanaan produk!
8. Bagaimanakah kegiatan pengendalian peresediaan?
9. Apa sajakah tugas manajemen keuangan?
10. Apakah perbedaan antara manajemen dengan kepemimpinan?
Kunci Jawaban Soal Uraian
1. Manajemen adalah proses perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan, pengendalian kegiatan anggota organisasi dan proses penggunaan sumber daya organisasi lainnya untuk mencapai tujuan organisasi yang ditetapkan
2. Fungsi perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, dan pengendalian
3. Perencanaan adalah proses dasar manajemen untuk menentukan tujuan dan langkah-langkah yang harus dilakukan agar tujuan dapat tercapai
4. Fungsi pengorganisasian adalah suatu kegiatan pengaturanpada sumber daya manusia dan sumber daya fisik yang lain yang dimiliki perusahaan untuk menjalankan rencana yang telah ditetapkan serta menggapai tujuan
5. Mengingkatkan efektifitas dan efisiensi kerja secara maksimal, dan menciptakan lingkungan ekrja yang sehat dan dinamis
6. Manajemen produksi adalah proses manajemen yang bertanggung jawab terhadap perencanaan (aktivitas) produksi, distribusi, atau manajemen proyek yang diajukan oleh sebuah organisasi
7. Perencanaan produk adalah proses penciptaan ide produk dan menindaklanjuti sampai produk diperkenalkan di pasar
8. Pengendalian peresediaan adalah usaha-usaha yang dilakukan oleh suatu perusahaan termasuk keputusan-keputusan yang diambil sehingga kebutuhan ajan bahan untuk keperluan proses produksi dapat terpenuhi secara optimal dengan risiko yang sekecil mungkin
9. 1) memanfaatkan peluang dalam memperoleh dana intern maupun ekstern, 2) pengalokasian dana untuk menunjang kegiatan perusahaan, 3) penggunaan dana yang dilakukan secara efisien dan efektif
10. Manajemen : 1) mengarahkan pada sistem dan mekanisme, 2) diarahkan untuk mencapai tujuan, 3) menggantungkan diri pada daya dan dana yang ada. Sedangkan kepemimpinan : 1) mengarahkan pada kemampuan individu, 2) diarahkan untuk mencapai keinginan, 3) menggantungkan diri pada sumber daya yang ada pada dirinya.
Ad Unit (Iklan) BIG
Related Posts
- Kegiatan Ekonomi Konsumen dan Produsen dalam Aliran Pendapatan (Circular Flow Diagram)
- Soal Essay Ekonomi "Perpajakan dalam Pembangunan Ekonomi"
- Soal Ekonomi Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013 "Lembaga jasa keuangan dalam perekonomian"
- Soal PG tentang perpajakan dalam pembangunan ekonomi
- 40 Soal Konsep Dan Metode Penghitungan Pendapatan Nasional
- Soal PG tentang kerjasama ekonomi internasional dan perdagangan internasional
Populer Minggu Ini :
- Perangkat Pembelajaran SMA Kelas X K13 Revisi 2022
- Perangkat Pembelajaran SMA Kelas 11 Kurikulum Merdeka Tahun 2023
- Gelombang Stasioner (Gelombang Berdiri) Ujung Bebas & Terikat ǀ Pengertian, Persamaan (Rumus), & Analisis Gambar
- 70 Soal Budidaya Unggas Petelur Lengkap Jawaban
- Latihan Soal Seni Budaya Kelas 9 SMP/ MTs Semester 2 Bab 12, Lagu Ansambel Modern
- Soal dan Jawaban materi Rendah Hati, Hemat, dan Sederhana Membuat Hidup Lebih Mulia – Agama Islam 8 SMP/MTs
- Tahapan Respirasi Aerob, Skema, Dan Enzim Yang Berperan Dalam Prosesnya
- Pengertian Resensi, Struktur Resensi, dan Contoh Resensi Lengkap
- Latihan Soal PPKn Kelas 7 SMP/ MTs Semester 2 Bab 6 Daerah dalam Kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia (Part II)
- Sejarah, Standar Mutu, Bahan Baku dan Pembuatan Biodiesel
Post a Comment
Post a Comment