-->

Ad Unit (Iklan) BIG

Secara geologis, Indonesia terletak di zona pertemuan tiga lempeng besar dunia, yaitu….

Post a Comment

Topik : Keruangan dan Interaksi Antarruang di Indonesia

Subtopik : Letak dan Luas Indonesia

Level Kognitif : C1 (LOTS)

Soal : Secara geologis, Indonesia terletak di zona pertemuan tiga lempeng besar dunia, yaitu….
  1. Eurasia, Indo-Australia, dan Pasifik
  2. Eurasia, Pasifik, dan Amerika
  3. India, Eurasia, dan Hindia
  4. Pasifik, Indo-Australia, dan Antartika

Jawaban: A

Pembahasan:

Secara geologis, Indonesia terletak di zona pertemuan lempeng Eurasia, Indo-Australia, dan Pasifik. Posisi ini menjadikan Indonesia menjadi rawan terhadap bencana gempa bumi dan gunung meletus. Jawaban yang tepat adalah A.

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter

Iklan

Close x Iklan