-->

Ad Unit (Iklan) BIG

Jelaskan fungsi enzim dan teori mengenai cara kerja enzim!

Post a Comment

 Jelaskan fungsi enzim dan teori mengenai cara kerja enzim!

Jawaban: enzim befungsi sebagai biokatalisator, menurunkan energi aktivasi suatu reaksi. Terdapat dua teori yang menjelaskan cara kerja enzim, yaitu teori lock and key dan teori induce fit. Berdasarkan teori lock and key, kerja enzim mirip mekanisme kunci dan anak kunci. Substrat memasuki enzim, kemudian substrat diubah menjadi produk dan dilepaskan. Berdasarkan teori induced fit, enzim melakukan penyesuaian bentuk untuk berikatan dengan substrat. Hal tersebut meningkatkan kecocokan dan mendorong komplek enzim subtract lebih reaktif. Molekul enzim kembali ke bentuk semula setelah produk dihasilkan.

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter

Iklan

Close x Iklan